Hallo guys, pada artikel kali ini kodokop akan membahas tentang Distribusi probabilitas. Ok kita langsung saja guys.
Distribusi probabilitas adalah suatu
distribusi yang menggambarkan peluang dari sekumpulan variabel sebagai
pengganti frekuensinya. Distribusi probabilitas adalah penyusunan distribusi
frekuensi yang berdasarkan teori peluang. Oleh karena itu disebut distribusi
frekuensi teoritis atau distribusi peluang atau distribusi probabilitas.
Probabilitas
kumulatif adalah probabilitas dari suatu variabel acak yang mempunyai nilai
sama atau kurang dari suatu nilai tertentu. Misalnya nilai variabel tersebut =
x, maka Probabilitas kumulatif adalah P(X x), maka = 1-P (X x).
Bagaimana sih penyusuna Distribusi Probabilitas ?
1.
Berdasarkan
teori peluang
2.
Berdasarkan
subjektif
3.
Berdasarkan
pengalaman
Nah setelah kita mengetahui apa itu Distribusi Probabilitas selanjutnya kita lanjut ke macam macam distribusi probabilitas
MACAM – MACAM DISTRIBUSI PROBABILITAS
MACAM – MACAM DISTRIBUSI PROBABILITAS
Ya dari gambar diatas kita dapat mengetahui bahwa distribusi probabilitas terbagi menadi dua yaitu distribusi peluang diskrit dan distribusi peluang kontinyu.
untuk distribusi peluang Diskrit dan Kontinyu akan dibahas pada artikel MENGHITUNG DISTRIBUSI PROBABILITAS DISKRIT.
Labels:
artikel
Thanks for reading Apa itu Distribusi Probabilitas ?. Please share...!
0 Comment for "Apa itu Distribusi Probabilitas ?"
Jangan lupa komentarnya